Trik Cepat Jawab Soal USM PKN STAN

Trik Cepat Jawab Soal USM PKN STAN

Aplikasi Bimbel STAN

Aplikasi Bimbel STAN
Bimbel Online PKN STAN Terbaik

Saturday, December 13, 2014

Bahas Soal USM STAN (TPA)

USM STAN 2007

Sebuah empat persegi panjang lebarnya dinaikkan sebesar 25% tetapi tingginya tidak diubah. Berapa persen perubahan luasnya dari luas semula?
A. 25 %
B. 75%
C. 125%
D. 225%

Kunci:
Pembahasan: luas semula --> 1 x 1 = 1.
                       Luas perubahan -- 1,25 x 1 = 1,25
                       perubahan = 1,25 - 1 = 0,25 = 25%

Topik : Bangun Datar

No comments:

Kumpulan Video trik-trik jawab soal STAN