PENERIMAAN MAHASISWA BARU PROGRAM STUDI DIPLOMA I, DIPLOMA III, DAN DIPLOMA IV POLITEKNIK KEUANGAN NEGARA STAN TAHUN 2017
Kementerian Keuangan Republik Indonesia akan menerima putra putri Warga Negara Indonesia untuk mengikuti pendidikan pada Politeknik Keuangan Negara STAN dengan pilihan program studi sebagai berikut:
- Program Studi Diploma I Kebendaharaan Negara;
- Program Studi Diploma I Kepabeanan dan Cukai;
- Program Studi Diploma I Pajak;
- Program Studi Diploma III Akuntansi;
- Program Studi Diploma III Kebendaharaan Negara;
- Program Studi Diploma III Kepabeanan dan Cukai;
- Program Studi Diploma III Manajemen Aset;
- Program Studi Diploma III Pajak;
- Program Studi Diploma III Pajak Bumi dan Bangunan/Penilai; dan
- Program Studi Diploma IV Akuntansi.
......
Pengumuman selengkapnya dapat diunduh pada tautan berikut:
sumber pknstan.ac.id
No comments:
Post a Comment